Selasa, 25 Oktober 2016

Hewan Yang Dilindungi di Indonesia

Daftar Hewan Yang Dilindungi di Indonesia Beserta Gambar dan Keterangannya
Daftar Fauna Yang Dilindungi di Indonesia Disertai Gambar dan Keterangannya serta Asal Daerahnya.




Orang Utan (Pongo pygemus)
Hewan langka yang satu ini mirip seperti kera, namum mempunyai ciri khas tersendiri, yaitu mempunyai rambut yang begitu panjang dibandingkan dengan jenis kera lain. Makanan utama dan kesukaannya yaitu buah-buahan. Di Indonesia, hewan ini tersebar di dataran rendah juga hutan tropis yang terdapat di pulau Kalimantan.

Badak Bercula Satu (Rhinoceras sundaicus)
 
Badak Bercula satu ini merupakan salah satu hewan yang langka di Indonesia, hanya sekitar 50an ekor saja hewan ini yang masih hidup, dan dapat ditemukan di hutan Ujung Kulon. Hewan ini merupakan jenis hewan herbivora alias pemakan daun-daunan

Badak Bercula Dua (Dicerorhinus sumatrensis)
Hampir mirip bentuk badannya dengan badak bercula satu, hanya saja yang membedakannya ada dicula dibagian depannya yang berjumlah dua. Hewan ini hanya bisa ditemukan didaerah Sumatera.


Musang Congkok (Prionodon linsang)
 
Hewan langka yang satu ini beratnya mencapai 5 kg  dan mempunyai panjang tubuh sekitar 71cm, dapat ditemukan di wilayah Aceh dan pegunungan Sumatera Barat. Hewan ini cukup gesit untuk memanjat pohon, sedang makanan kesukaannya adalah mamalaia kecil dan beberapa jenis serangga 

Singapuar (Tarsius bancanus)
 
Indonesia harusnya cukup bangga karena memiliki Singapuar yang dijuluki sebagai primata terkecil di dunia. Hewan langka yang satu ini hanya mempunyai berat tubuh sekitar 80-140 gram dan memiliki panjang tubuh sekitar 12-15 cm, hal ini menjadikan Singapuar cukup layak disebut sebagai primata terkecil di dunia.

Ikan Belida (Notopetrus chitala)
Dengan berat tubuh dapat mencapai 1 kg dan panjang tubuh mencapai 87,5 cm, cukup besar memang untuk ukuran air tawar. Bentuk tubuh ikan ini seperti pisau, sedang makanan kesukaannya yaitu ikan-ikan kecil serta udang. Habitat asli dari ikan ini adalah di perairan wilayah air tawar di wilayah Jawa dan Kalimantan

Harimau Sumatra (Pantheras tigris sumatra)
Harimau Sumatera merupakan hewan yang dilindungi oleh pemerintah, keberadaannya kini sungguh memprihatinkan karena jumlah semua Harimau Sumatera hanya tinggal 500an ekor saja. Penebangan hutan yang sembarangan dan perburuan liar dituding sebagai penyebab langkanya hewan yang satu ini. Sesuai namanya, hewan ini hanya terdapat di daerah Sumatera

Anoa (Bubalus depressicornis)
Jika diperhatikan, hewan yang satu ini mirip sebuah kambing dengan ukuran yang besar, namun yang membedakan dengan kambing selain ukuran tubuhnya yang besar yaitu adanya tanduk runcing dikepalanya yang panjangnya mencapai 30cm. Anoa termasuk mamalia yang mempunyai kuku genap. Sulawesi merupakan habitat asli hewan ini.

Burung Elang Jawa (Spizaetus bartelsi)
Burung Elang ini mempunyai bentuk yang sangat gagah, namun sangat disayangkan populasinya kini tinggal 250 ekor saja. Keberadaannya hampir tersebar merata di sekitar hutan di pulau Jawa seperti gunung Anjasmoro, gunung Kawi, gunung Salak, gunung Slamet dan masih banyak lagi yang lainnya. Selain di gunung-gunung, hewan ini juga terdapat dibeberapa taman nasional yang ada di Jawa seperti Taman nasional Gunung Gede Pangrango serta Taman Nasional Muara Betiri

Komodo
Komodo merupakan hewan yang sangat langka karena jumlahnya yang sedikit, hanya terdapat di Indonesia. Hewan ini juga termasuk spesies kadal paling besar di dunia yang rata-rata memiliki panjang 2-3 meter dan berat bisa mencapai 100 kg.

Gajah Sumatera
 
Gajah mungkin identik dengan Thailand yang berjuluk negeri gajah putih. Namun di Indonesia juga terdapat spesies gajah endemik yang berada di Sumatera. Seperti halnya hewan lainnya, jumlahnya terus berkurang akibat perburuan liar. Mereka mengeksploitasi kulit, daging serta gading gajah untuk dijual ke luar negeri. Sehingga pemerintah bergera cepat dengan mendaftarkan gajah ke dalam daftar fauna yang dilindungi dalam PP No. 7 tahun 1999.

Bekantan
Bekantan atau kera hidung panjang ini dulunya banyak dijumpai di hutan Kalimantan. Namun seiring dengan pembukaan lahan, habitat asli bekantan menjadi rusak. Akibatnya jumlah populasi bekantan menurun cukup drastis. Kekurangan sumber makanan dan tempat tinggal merupakan faktor utama hewan ini terancam punah. Jika terus dibiarkan, jumlah populasi fauna yang dilindungi ini akan habis sekitar 15-20 tahun mendatang.

Burung Cenderawasih
Burung ini dahulunya banyak dijumpai di kepulauan Papua, khususnya bagian barat, Papua Nugini, dan Sebagian Australia. Namun setelah banyak terjadi perburuan liar yang masif, jumlah cenderawasih terus mengkhawatirkan. Tak kurang dari beberapa ratus saja yang masih bertahan hidup di habitat aslinya. Kurangnya kesadaran masyarakat tentang fauna yang dilindungi merupakan pekerjaan rumah yang harus segera ditangani. Bila tidak, maka beberapa tahun kedepan cenderawasih akan benar-benar punah.

 Jalak Bali
 
Sejak beberapa tahun belakangan jumlah jalak bali terus menurun. Sehingga dengan sangat terpaksa, jalak bali kemudian dimasukkan dalam fauna yang dilindungi di Indonesia. Pemerintah dan dinas terkait melakukan upaya penangkaran jalak bali dengan dua sistem. Sistem penangkaran alami dan penangkarang buatan. Penangkaran alami dilakukan di habitat aslinya di Bali melalui suaka margasatwa. Sedangkan penangkaran buatan dipasrahkan pada peternak burung dengan bantuan dan pengawasan pemerintah.

Kakak Tua Raja
Burung yang akrab kita nyayikan dengan riang sewaktu kecil sekarang nyaris terancam punah. Burung yang berhabitat asli di Kepulauan Papua ini mengalami penyusutan populasi yang cukup besar. Baik karena perburuan liar, perusakan habitat, maupun kondisi alam. Secara statistik, fauna yang dilindungi ini hanya tersisa puluhan saja. Itu pun masih merupakan angka perkiraan saja. Sebab fakta di lapangan menunjukkan bahwa populasi dalam kawanan Kakak Tua Raja terus menurun

Burung Merak
Burung yang dijuluki poenix ini sudah masuk kedalam fauna yang dilindungi sejak tahun sembilan puluhan. Eksploitasi besar-besaran terhadap merak menjadikan burung berbulu indah ini terancam punah. Sehingga pemerintah berupaya melestarikan burung ini melalui suaka marga satwa dan juga kebun binatang. Harapannya tentu agar merak tetap lestari meski bukan di habitat aslinya. Sedangkan sanksi tegas telah disiapkan pada siapa saja yang melakukan perburuan atau eksploitasi terhadap merak

Babirusa
Hewan ini mungkin kurang familiar di kalangan masyarakat, namun aslinya merupakan hewan endemik Sulawesi. Babirusa adalah babi dengan tanduk dan siung gigi yang sangat keras dan kuat. Tanduk dan siungnya itulah yang digunakan untuk senjata melawan predator dan menarik betina. Bentuk badannya tidak terlalu tambun seperti babi biasa, cenderung kokoh dan kuat. Karena ancaman kepunahan yang semakin memperihatinkan, maka fauna yang dilindungi UU No. 7 tahun 1999 ini di pindahkan ke Taman Nasional Lore Lindu. Di sanalah babirusa ditangkarkan di habitat alam terbuka

Trenggiling
Binatang mirip musang berkulit keras ini masuk dalam kategori mamalia liar. Habitat aslinnya berada di pulau Jawa dan sebagian Sumatera. Dulunya trenggiling masih sering dijumpai secara tidak sengaja, namun sekarang susah meski dicari sampai ke sarangnya. Sebab belakangan mulai marak ernburuan dan perdagangan trenggiling ke Cina. Katanya daging trenggiling nantinya diakai sebagai obat tradisional. Itulah kenapa jumlah trenggiling terus menyusut, bahkan nyaris punah. Maka mulai beberapa tahu belakangan ini, pemeritah memasukkan trenggiling sebagai fauna yang dilindungi di Indonesia.

Burung Beo Nias (Gracula religiosa robusta)
Salah satu satwa kebanggaan orang Nias adalah Burung Beo Nias yang mempunyai nama latin Gracula religiosa robusta. Burung Beo Nias terkenal dengan kepandaiannya dalam berbicara dan menirukan berbagai suara. Burung Beo Nias secara endemic hidup di hutan-hutan basah dengan membuat lubang pada batang pohon-pohon yang tinggi. Selain suaranya

Beruang Madu (Helarctos malayanus)
Beruang Madu merupakan jenis beruang dengan ukuran terkecil di dunia dengna panjang mencapai 1,40 meter. Satwa langka yang menjadi maskot Kota Bengkulu dan Kota Balikpapan ini merupakan salah satu satwa langka yang dilindungi. Meskipun penyebarannya mencakup Pulau Sumatera dan Pulau Kalimantan, saat ini keberadaannya di alam bebas sulit ditemukan. Satwa langka yang memiliki nama latin Helarctos malayanus ini memiliki tubuh berwarna hitam legam dengan sedikit bulu-bulu putih kekuningan berbentuk “V” dibagian dadanya

Burung Cenderawasih Mati-Kawat
Keindahan Burung Cenderawasih sudah terkenal ke seluruh penjuru dunia sehingga burung ini disebut sebagai Bird of Paradise. Burung Surga yang hanya ditemukan di Pulau Papua ini memiliki sampai 30 spesies yang salah satunya adalah Seleucidis melanoleuca yang dilindungi negara. Spesies yang juga dinamakan Twelve-wired Bird of Paradise ini memiliki paruh yang panjang dan ekor yang pendek. Burung pengkicau ini memiliki cirri khas bulu kecil seperti kawat yang melengkung ke atas, namun kawat ini hanya ditemui pada spesies jantan

Kuau Besar (Argusianus argus)
Kuau adalah unggas yang tergabung dalam marga Argusianus. Terdapat dua jenis kuau: kuau raja (Argusianus argus) dan kuau bergaris ganda (Argusianus bipunctatus). Keduanya berasal dari Kepulauan Nusantara. Kuau bergaris ganda tidak pernah ditemukan di alam, deskripsinya didasarkan pada sejumlah bulu yang dikirim ke London dan dipertelakan pada tahun 1871. IUCN memasukkannya dalam status punah

Maleo (Macrocephalon maleo)
Maleo Senkawor atau Maleo, yang dalam nama ilmiahnya Macrocephalon maleo adalah sejenis burung gosong berukuran sedang, dengan panjang sekitar 55cm, dan merupakan satu-satunya burung di dalam genus tunggal Macrocephalon.[1][2] Yang unik dari maleo adalah, saat baru menetas anak burung maleo sudah bisa terbang.[3] Ukuran telur burung maleo beratnya 240 gram hingga 270 gram per butirnya, ukuran rata-rata 11 cm.

Pesut Mahakam (Orcaella brevirostris)
Pesut mahakam (Latin:Orcaella brevirostris) adalah sejenis hewan mamalia yang sering disebut lumba-lumba air tawar yang hampir punah karena berdasarkan data tahun 2007, populasi hewan tinggal 50 ekor saja dan menempati urutan tertinggi satwa Indonesia yang terancam punah. Secara taksonomi, pesut mahakam adalah subspesies dari pesut (Irrawaddy dolphin).

Nuri Raja (Alisterus amboinensis)
Nuri-raja ambon (Alisterus amboinensis), adalah burung nuri yang endemik yang ada di Pulau Paleng, Maluku dan Papua Barat di Indonesia. Terkadang, burung ini mengarah sebagai Nuri-raja Ambon atau Nuri-raja Amboina,[2] tetapi sebutan-sebutan tersebut bersifat menyesatkan, karena burung ini juga ditemukan di banyai pulau lainnya selain terdapat di Ambon.

Rangkong (Rhyticeros cassidix)
Enggang atau Rangkong (bahasa Inggris: Hornbill) adalah sejenis burung yang mempunyai paruh berbentuk tanduk sapi tetapi tanpa lingkaran. Biasanya paruhnya itu berwarna terang. Nama ilmiahnya "Buceros" merujuk pada bentuk paruh, dan memiliki arti "tanduk sapi" dalam Bahasa Yunani

Rusa Timor (Cervus timorensis)
 
Rusa timor merupakan salah satu rusa asli Indonesia selain rusa bawean, sambar, dan menjangan. Rusa timor yang mempunyai nama latin Cervus timorensis diperkirakan asli berasal dari Jawa dan Bali, kini ditetapkan menjadi fauna identitas provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB)

Siluk Merah (Sclerophages formosus)
Ikan Siluk Merah atau  Ikan Arwana Merah (Arwana Super Red) atau Ikan Naga (Dragon Fish) yang dalam bahasa latinnya disebut Sclerophages formosus ditetapkan sebagai Satwa Pesona Indonesia

99 komentar:

  1. adapun hewan lainnya yang dilindungi di indonesia antara lain: 5 Hewan Langka di Indonesia dan Keterangannya

    BalasHapus
  2. siapa bilang dengan modal kecil tidak bisa menang banyak?
    Dengan modal Rp20.000,
    Anda bisa menang "Puluhan Juta" !!!
    Hanya di Sinidomino. com
    Untuk info lebih lanjut, Hubungi :
    -Pin BBM : D61E3506 (24 jam Online )
    raja poker

    BalasHapus
  3. makasih infonya sangat menarik, dan jangan lupa kunjungi web kami http://bit.ly/2RpidHn

    BalasHapus

  4. total-commander-crack is a powerful, effective, and easy-to-use document manager. It may inspire you to take a unique approach to deal creatively with computer documents.
    freeprokeys

    BalasHapus
  5. asc timetables crack Thanks for this post, I really found this very helpful. And blog about best time to post on cuber law is very useful.

    BalasHapus
  6. emeditor professional crack Thanks for sharing such great information, I highly appreciate your hard-working skills which are quite beneficial for me.

    BalasHapus
  7. https://serba-serbipengetahuankita.blogspot.com/2016/07/cheetah-hewan-darat-tercepat-di-dunia.html
    https://yeahkeren.blogspot.com/2016/10/hewan-yang-dilindungi-di-indonesia.html?showComment=1536886222743#c9188867786876174635
    https://kwelizabiblia.blogspot.com/2017/10/mnyama-wa-kwanza-wa-ufunuo-13.html?showComment=1536886388919#c3522877733236681781
    http://lumulitz.blogspot.com/2015/06/mnyama-gani-ni-mbaya-zaidi-ya-wengine.html
    https://toadventuretourist.blogspot.com/2017/10/mjue-mnyama-faru.html?showComment=1536886463712#c5960046667404858188

    BalasHapus
  8. antiplagiarism-net-crack
    Pure Internet is worldwide, even the web, which regularly cites. And we point out that the WWW could be better valued ... because almost everyone thinks that the World Wide Web is a crazy wild west where almost everything goes, and anything can happen.
    new crack

    BalasHapus
  9. Wow, amazing block structure! How long
    Have you written a blog before? Working on a blog seems easy.
    The overview of your website is pretty good, not to mention what it does.
    In the content!
    ESET Internet Security crack
    Wondershare MobileTrans crack
    Movavi Photo Manager crack
    Photolemur crack
    TunesKit Audio Converter crack
    Easeus Partition Master crack

    BalasHapus
  10. With your presentation, you make it appear so simple, but I find this subject to be one that I believe I will never understand.
    It appears to be far too sophisticated and vast for me.
    I'm looking forward to reading your future post,
    I'll make an effort to grasp it!
    synthmaster crack
    stardock windowblinds crack
    winzip pro crack
    du meter crack

    BalasHapus
  11. I guess I am the only one who came here to share my very own experience. Guess what!? I am using my laptop for almost the past 2 years, but I had no idea of solving some basic issues. I do not know how to Download Cracked Pro Softwares But thankfully, I recently visited a website named vstfull.com
    MOBILedit Enterprise Crack
    CyberLink Power2Go Platinum Crack
    BS.Player Pro Crack

    BalasHapus
  12. I like your all post. You have done really good work. Thank you for the information you provide, it helped me a lot. wahabtech.net I hope to have many more entries or so from you.
    Very interesting blog.
    Syncios Crack

    BalasHapus
  13. I like your all post. You have done really good work. Thank you for the information you provide, it helped me a lot. wahabtech.net I hope to have many more entries or so from you.
    Very interesting blog.
    Comfy Partition Recovery Crack

    BalasHapus
  14. I guess I am the only one who came here to share my very own experience. Guess what!? I am using my laptop for almost the past 2 years, but I had no idea of solving some basic issues. I do not know how to Download Cracked Pro Softwares But thankfully, I recently visited a website named wahabtech.net
    LogMeIn Hamachi 2.2.0.634 Crack
    Microsoft OneNote 2109
    AVS Registry Cleaner 4.1.7.293 Crack
    Statgraphics Centurion 2022 Crack

    BalasHapus
  15. Winrar 6.10 Crack The clients get 100% unique Microsoft permit that can be actuated straightforwardly on the authority Microsoft site. Besides, it offers a lifetime permit which demonstrates that it doesn't offer a membership administration and doesn't expect one to recharge it time for an expense.

    BalasHapus
  16. You have a great site, but I wanted to know if you know.
    Any community forum dedicated to these topics.
    What was discussed in this article? I really want to be a part of it.
    A society in which I can obtain information from others with knowledge and interest.
    Let us know if you have any suggestions. I appreciate this!
    crystaldiskinfo crack
    wysiwyg web builder crack
    anytrans crack
    poweriso crack

    BalasHapus
  17. And I appreciate your work, I'm a great blogger.
    This article bothered me a lot.
    I will bookmark your site and continue searching for new information.
    acrylic wi fi home crack
    avg rescue usb crack
    xilisoft video converter ultimate crack
    tidal desktop crack

    BalasHapus
  18. Your website is fantastic. The colors and theme are fantastic.
    Are you the one who created this website? Please respond as soon as possible because I'd like to start working on my project.
    I'm starting my blog and I'm curious as to where you got this from or what theme you're using.
    Thank you very much!
    vlc media player crack
    xilisoft video converter crack
    lansweeper crack
    autodesk civi crack

    BalasHapus
  19. Our Free Game Helps Young People Ages 16 To 21 Develop Work Readiness Skills From Home. Embark On Your Virtual Journey Around The Globe And Try Out Jobs In Growth Industries Now! Life Skills Curriculum. Global Youth Job Skills. Holistic Approach.

    FontLab Crack
    Light Image Resizer Crack
    EndNote Crack
    ScreenHunter Pro Crack

    BalasHapus
  20. Your writing and presentation skills, as well as your overall style, made a strong impression on me.
    blog A purchased theme or a theme that you have customized anyway.
    YOU? Regardless of the situation, the most important thing is to listen to new music with quality lyrics.
    These days, I rarely see a blog as beautiful as this one.
    wintousb enterprise crack
    apoweredit crack
    driver toolkit crack
    nero backitup crack

    BalasHapus
  21. I like your all post. You have done really good work. Thank you for the information you provide, it helped me a lot. I hope to have many more entries or so from you.
    Very interesting blog.
    avg-secure-vpn Crack
    cleanmypc Crack
    easeus-data-recovery-wizard Crack
    microsoft-office-professional Crack

    BalasHapus
  22. This is a great moment to think about the future and to be cheerful, because now is the best time.
    I've just finished reading it and wished to provide some suggestions for stuff you might be interested in.
    It's possible to write further articles based on this one.
    This intrigues me and I'd like to learn more!
    lightwave crack
    nuance omnipage ultimate crack
    winzip pro crack
    cyberlink photodirector crack

    BalasHapus
  23. I guess I am the only one who comes here to share my very own experience guess what? I am using my laptop for almost the past 2 years.
    loaris-trojan-remover Crack
    totalfinder Crack
    zoner-photo-studio-x Crack
    kaspersky-internet-security Crack
    vce-exam-simulator Crack

    BalasHapus
  24. I guess I am the only one who comes here to share my very own experience guess what? I am using my laptop for almost the past 2 years.
    laplink-pcmover-business Crack
    bitwig-studio Crack
    wondershare-fotophire-photo-editor Crack
    vso-convertxtodvd Crack

    BalasHapus
  25. I like your all post. You have done really good work. Thank you for the information you provide, it helped me a lot. Getcrack.co I hope to have many more entries or so from you.
    Very interesting blog.
    Gravit Designer Crack
    Abelssoft EasyBackup Crack
    Adguard Premium Crack

    BalasHapus
  26. I like your all post. You have done really good work. Thank you for the information you provide, it helped me a lot. I hope to have many more entries or so from you.
    serum-vst Crack
    magix-movie-edit-pro Crack
    adobe-pagemaker Crack
    cardrecovery Crack
    abelssoft-photastic Crack

    BalasHapus
  27. I guess I am the only one who comes here to share my very own experience guess what? I am using my laptop for almost the past 2 years.


    TunesKit Spotify Converter Crack



    Grass Valley EDIUS Crack



    Global Mapper crack

    BalasHapus
  28. I like your all post. You have done really good work. Thank you for the information you provide, it helped me a lot. I hope to have many more entries or so from you.
    Norton Antivirus Crack

    PDF XChange Editor Crack

    Apowersoft Video Editor crack

    BalasHapus
  29. I guess I am the only one who comes here to share my very own experience guess what? I am using my laptop for almost the past 2 years.


    Pixologic ZBrush crack



    PC Cleaner Pro Crack



    Adobe Creative Cloud crack

    BalasHapus
  30. I like your all post. You Have Done really good Work On This Site. Thank you For The Information You provided. It helps Me a lot. It Is Very Informative Thanks For Sharing. I have also Paid This sharing. I am ImPressed For With your Post Because This post is very beneficial for me and provides new knowledge to me. This is a cleverly
    written article. Good work with the hard work you have done I appreciate your work thanks for sharing it.
    It Is very Wounder Full Post dxo photolab crack
    duplicate cleaner pro
    manycam pro full crack
    faststone capture crack
    driver magician lite crack

    BalasHapus
  31. I guess I am the only one who came here to share my very own experience. Guess what!? I am using my laptop for almost the past 2 years, but I had no idea of solving some basic issues. I do not know how to Post But thankfully, I recently visited a website named Post
    Easy Worship Crack
    IDM Crack crack
    Quick Heal Antivirus Pro Crack
    Movavi Video Suite crack
    DAEMON Tools Pro Crack'

    BalasHapus
  32. I guess I am the only one who came here to share my very own experience. Guess what!? I am using my laptop for almost the past 2 years, but I had no idea of solving some basic issues. I do not know how to Post But thankfully, I recently visited a website named Post
    DAEMON Tools Pro Crack
    Avira Phantom VPN Pro crack
    Avast Premier Crack
    Avast Internet Security crack
    Tally ERP Crack'

    BalasHapus
  33. Amazing blog! I really like the way you explained such information about this post with us. And blog is really helpful for us this website.
    Ableton Live Crack
    Driver Magician Crack
    Sidify Music Converter Crack
    FxFactory Pro Crack
    Driver Booster Pro Crack
    cracksite.net

    BalasHapus
  34. Amazing blog! I really like the way you explained such information about this post with us. And blog is really helpful for us this website.
    FastStone Capture Crack
    Ashampoo Uninstaller Crack
    Corel WinDVD Pro Crack
    LibreOffice Crack
    UnHackMe Crack
    Wise Care 365 Pro Crack

    BalasHapus
  35. So nice I am enjoying for that post as for u latest version of this Security tool Available . . . .
    AOMEI Partition Assistant Crack
    Revo Uninstaller Pro Crack
    BeeCut Crack
    cracksite.net

    BalasHapus
  36. I like your all post. You have done really good work. Thank you for the information you provide, it helped me a lot. I hope to have many more entries or so from you.

    malwarebytes-anti-malware Crack

    virtual-safe-professional Crack

    driver-booster-pro Crack

    360-total-security Crack

    BalasHapus
  37. I like your all post. You have done really good work. Thank you for the information you provide, it helped me a lot. crackproz.org I hope to have many more entries or so from you.
    Very interesting blog.
    WinX DVD Ripper Platinum Crack

    BalasHapus
  38. I guess I am the only one who comes here to share my very own experience guess what? I am using my laptop for almost the past 2 years.

    daemon-tools-ultra Crack

    uvk-ultra-virus-killer Crack

    hard-disk-sentinel-pro Crack

    hypersnap Crack

    auslogics-boostspeed crack-keygen

    BalasHapus
  39. I guess I am the only one who comes here to share my very own experience guess what? I am using my laptop for almost the past 2 years.

    nitro-pro Crack

    tuneskit-spotify-music-converter 2022

    emeditor-professional Crack

    screenpresso-pro Crack

    BalasHapus
  40. Hello Everyone this page has usefull information,as i found the content in post this also have the relative ideas, Thanks...!!
    windows tubemate crack 2
    hide my ip crack

    BalasHapus
  41. https://bookmark-dofollow.com/story11667068/little-known-facts-about-omnifocus-cracker
    https://socialmediainuk.com/story10190057/top-latest-five-omnifocus-crack-urban-news
    https://bookmark-template.com/story11660249/little-known-facts-about-omnifocus-cracker
    https://mediajx.com/story12678527/little-known-facts-about-omnifocus-3-ios-crack

    BalasHapus
  42. I really like your content. Your post is really informative. I have learned a lot from your article and I’m looking forward to applying it in my article given below!.
    MainStage Crack
    The Foundry Nuke Studio crack
    Brave Browser crack
    Passmark BurnInTest Pro CrackPassmark BurnInTest Pro Crack

    BalasHapus

  43. I guess I am the only one who came here to share my very own experience. Guess what!? I am using my laptop for almost the past 2 years, but I had no idea of solving some basic issues. I do not know how to Download Latest PC Cracked Softwares But thankfully, I recently visited a website named pcsoftz.net
    Tenorshare 4uKey For Android Crack
    Adobe Photoshop Lightroom Crack
    Icecream PDF Editor Pro Crack
    Tenorshare iCareFone Crack
    Tenorshare 4ukey Android Unlocker Crack
    Password Recovery Bundle Enterprise Crack
    Restoro Crack

    BalasHapus
  44. I like your all post. You have done really good work. Thank you for the information you provide, it helped me a lot. I hope to have many more entries or so from you.

    home-plan-pro Crack

    paperscan-professional Crack

    ivt-bluesoleil Crack

    Tenorshare iCareFone for WhatsApp Crack

    BalasHapus
  45. Hewan Yang Dilindungi Di Indonesia ~ Belajar... Bisa .... >>>>> Download Now

    >>>>> Download Full

    Hewan Yang Dilindungi Di Indonesia ~ Belajar... Bisa .... >>>>> Download LINK

    >>>>> Download Now

    Hewan Yang Dilindungi Di Indonesia ~ Belajar... Bisa .... >>>>> Download Full

    >>>>> Download LINK

    BalasHapus
  46. Hewan Yang Dilindungi Di Indonesia ~ Belajar... Bisa .... >>>>> Download Now

    >>>>> Download Full

    Hewan Yang Dilindungi Di Indonesia ~ Belajar... Bisa .... >>>>> Download LINK

    >>>>> Download Now

    Hewan Yang Dilindungi Di Indonesia ~ Belajar... Bisa .... >>>>> Download Full

    >>>>> Download LINK zb

    BalasHapus

  47. I guess I am the only one who came here to share my very own experience. Guess what!? I am using my laptop for almost the past 2 years, but I had no idea of solving some basic issues. I do not know how to Download Latest PC Cracked Softwares But thankfully, I recently visited a website named pcsoftz.net
    Adobe Photoshop Lightroom Crack
    Icecream PDF Editor Pro crack
    Tenorshare 4uKey For Android Crack
    Tenorshare iCareFone Crack
    IObit Uninstaller Pro Crack
    Navicat Premium Crack
    Pinnacle Studio Crack
    Boom 3D Crack

    BalasHapus
  48. Is this a paid topic or do you change it yourself?
    However, stopping by with great quality writing, it's hard to see any good blog today.
    https://systemcrack.net/
    Kaspersky Total Security 21.3.11.293 Crack
    Ashampoo PDF Pro 3.0.4 Crack
    WebcamMax 8.0.7.8 Crack
    DisplayFusion v10.0.14 Crack

    BalasHapus


  49. Is this a paid topic or do you change it yourself?
    However, stopping by with great quality writing, it's hard to see any good blog today.
    https://systemcrack.net/
    EaseUS Partition Master 16.8 Crack
    RoboForm 10.1 Crack
    VSDC Video Editor Pro 6.9.5.382 Crack
    EaseUS Todo PCTrans Pro 13.6 Crack

    BalasHapus

  50. I guess I am the only one who came here to share my very own experience. Guess what!? I am using my laptop for almost the past 2 years, but I had no idea of solving some basic issues. I do not know how to Download Latest PC Cracked Softwares But thankfully, I recently visited a website named pcsoftz.net
    Icecream PDF Editor Pro Crack
    Sidify Music Converter crack
    CyberGhost VPN Crack
    Restoro Crack
    Restoro Crack
    Adobe XD Crack
    Autodesk PowerMill Crack
    Ashlar-Vellum Graphite Crack
    NoteBurner Spotify Music Converter Crack
    VueMinder Ultimate Crack

    BalasHapus

  51. I guess I am the only one who came here to share my very own experience. Guess what!? I am using my laptop for almost the past 2 years, but I had no idea of solving some basic issues. I do not know how to Download Latest PC Cracked Softwares But thankfully, I recently visited a website named pcsoftz.net
    Tenorshare 4uKey For Android Crack
    Adobe Photoshop Lightroom Crack
    Icecream PDF Editor Pro Crack
    Restoro Crack
    IDM Crack
    Icecream PDF Candy Desktop Pro Crack
    Sidify Music Converter Crack
    Icecream Slideshow Maker Pro Crack
    IObit Driver Booster Pro Crack

    BalasHapus
  52. Nice article and explanation Keep continuing to write an article like this you may also check my website Crack Softwares Download We established Allywebsite in order to Create Long-Term Relationships with Our Community & Inspire Happiness and Positivity we been around since 2015 helping our people get more knowledge in building website so welcome aboard the ship.

    shareitCrack

    bb-flashback-pro Crack

    adobe-premiere-rush-cc Crack

    euro-truck-simulator Crack

    BalasHapus
  53. Nice article and explanation Keep continuing to write an article like this you may also check my website Crack Softwares Download We established Allywebsite in order to Create Long-Term Relationships with Our Community & Inspire Happiness and Positivity we been around since 2015 helping our people get more knowledge in building website so welcome aboard the ship.

    cyberghost-vpn-crack

    mailbird-pro-crack

    vmware-workstation-pro-crack

    BalasHapus
  54. I like your all post. You have done really good work. Thank you for the information you provide, it helped me a lot. I hope to have many more entries or so from you.
    Very interesting blog.
    recovery-explorer-professional Crack

    BalasHapus
  55. I guess I am the only one who came here to share my very own experience. Guess what!? I am using my laptop for almost the past 2 year! but I had no idea of solving some basic issues. I do not know how to Latest Software Crack Free Download With Activation Key ,Serial Key & Keygen But thankfully, I recently visited a website namedCrack Premium Softwares Free Download
    fullcrackerz.co
    IDM crack
    Drip Fx VST crack/
    Adobe Dreamweaver CC crack
    Wondershare Filmora crack
    SUPERAntiSpyware Professional crack

    BalasHapus
  56. I am very thankful for the effort put on by you, to help us, Thank you so much for the post it is very helpful, keep posting such type of Article.
    Adobe InDesign Crack
    IOBIT Uninstaller Pro Crack
    FL Studio Crack
    Remo Repair Rar Crack

    BalasHapus
  57. I guess I am the only one who came here to share my very own experience. Guess what!? I am using my laptop for almost the past 2 years, but I had no idea of solving some basic issues. I do not know how to Crack Softwares Free Download But thankfully, I recently visited a website named xxlcrack.net/
    ANSYS Motor-CAD Crack
    Geometric Glovius Pro Crack

    BalasHapus
  58. I am very impressed with your post because this post is very beneficial for me and provides new knowledge to me.
    Global Mapper
    Dragonframe
    CyberLink PowerDirector

    BalasHapus
  59. I am very impressed with your post because this post is very beneficial for me and provides new knowledge to me.
    BurnInTest
    Malwarebytes Anti-Exploit
    Microsoft Teams

    BalasHapus
  60. very informative artical thanks for sharing it.

    Get in Crack

    BalasHapus
  61. very useful information thanks for sharing

    ReWASD Crack

    BalasHapus
  62. very important information thanks for sharing;

    GoodSync Enterprise

    BalasHapus
  63. Thanks for the step by step installation guide. But you need to update this because there is a new version of this software availablehttps://activationcrack.org/wp-admin/

    ON1 Photo RAW

    Macrorit Partition Expert

    VideoProc Crack

    Cyber Privacy Suite

    Ashampoo PDF Pro

    SpeedCommander Pro

    Virtual DJ Pro

    Adobe Fresco

    DisplayFusion

    GiliSoft Audio Toolbox Suite

    BalasHapus

  64. Thanks for the always useful information. This is great information to help garage type SEO people like me.
    softwarezguru.com
    Lansweeper Crack

    BalasHapus